Main Article Content

Abstract

Prestasi belajar siswa kurang memuaskan adalah alasan diadakannya penelitian ini. Tujuan
penelitian adalah untuk mengetahui: ketuntasan keaktifan, ketrampilan proses dan prestasi belajar siswa,
tingkat pengaruh keaktifan dan ketrampilan proses terhadap prestasi belajar pada pelajaran Matematika
Metode Think, Pair and Share berbantuan CD interaktif materi Bangun Ruang, serta untuk menyelidiki
apakah dengan pembelajaran tersebut prestasi belajar siswa lebih baik dari pada prestasi belajar siswa
dengan metode Ekspositori. Kelas eksperimen dalam penelitian ini adalah siswa SD Mangunkusuman 4
Kota Tegal kelas V. Data dikumpulkan dengan pengamatan, tes dan dokumen. Data dianalisis dengan uji t
satu sampel, analaisis regresi dan uji banding t dua sampel.
Hasil penelitian diperoleh hasil rata-rata keaktifan 85,10%, hasil rata-rat ketrampilan proses
belajar 83,38%, hasil prestasi belajar kelas eksperimen 79,90% secara uju statistic adalah tuntas, ada
pengaruh positif keaktifan dan ketrampilan proses secara bersama terhadap prestasi belajar sebesar
52,40%, rataan prestasi belajar kelas eksperimen sebesar 79,90% dan kelas control sebesar 68,21% secara
uji statistic bahwa rataan prestasi belajar kelas eksperimen lebih baik dari pada kelas control. Hasil
tersebut menunjukkan pembelajaran adalah efektif

Keywords

Think Pair and Share Keaktifan Keterampilan Proses Prestasi Belajar

Article Details

References

  1. Alias, M., Black, T. R. and Gray, David E. 2002.
  2. Effect of Instructions on Spatial Visualisation
  3. Ability in Civil Engineering Students.
  4. International Education Journal, 3 (1), 1-12.
  5. http://iej.cjb.net. (12 Januari 2010 ).
  6. Arikunto, S. 2003. Dasar-dasar Evaluasi
  7. Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.
  8. Aunurrahman. 2008. Belajar dan Pembelajaran.
  9. Bandung : Alfabeta.
  10. Dimyati dan Mudjiono. 2002. Belajar dan
  11. Pembelajaran. Jakarta : Depdikbud dan Rineka
  12. Cipta.
  13. Hantoro, Gunawan Ari, dkk. 2007. Alat Peraga
  14. Interaktif Matematika Bangun Ruang
  15. (CDROM). Bina Sumber Daya Mipa.
  16. Neill, Joyce H. and Payne, Pamela R. 2006.
  17. Cooperative Learning Groups. International
  18. Early Childhood Conference On Children with
  19. Special Needs.
  20. Penilaian Mutu Pendidikan Indonesia. (http://w
  21. ww.mandikdasmen.depdiknas.go.id/
  22. docs/dir 2.pdf). ( 31 Januari 2008 ).