Pengembangan Soal Esai Berbasis Model 4D: Analisis Validitas, Reliabilitas, Daya Pembeda, dan Tingkat Kesukaran pada Evaluasi Pembelajaran

Main Article Content

Laminah
Mhmd Habibi

Abstract





Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan soal esai yang bermutu dengan menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan model 4D (Define, Design, Develop, dan Disseminate). Metodologi ini dipadukan dengan pendekatan kuantitatif deskriptif untuk menjamin pengukuran validitas, reliabilitas, daya pembeda dan tingkat kesukaran soal. Metode penelitian menggunakan analisis kuantitatif data hasil tes yang terdiri dari 15 soal. Validitas dianalisis menggunakan nilai korelasi antara skor item dengan skor total, reliabilitas dihitung menggunakan rumus Cronbach's Alpha, sedangkan tingkat kesukaran dan daya pembeda dianalisis berdasarkan skor siswa kelompok atas dan bawah. Hasil penelitian menunjukkan dari 15 soal, 12 soal dinyatakan valid dan 3 soal tidak valid. Reliabilitas soal berada pada kategori sangat baik dengan nilai 0,871. Sebagian besar soal memiliki tingkat kesukaran sedang (10 soal), sedangkan 3 soal berada pada kategori mudah. Berdasarkan daya pembedanya, 3 pertanyaan dikategorikan baik, 8 pertanyaan cukup, dan 1 pertanyaan buruk. Secara keseluruhan, soal evaluasi ini cukup baik untuk digunakan .





Article Details

How to Cite
Laminah, & Mhmd Habibi. (2025). Pengembangan Soal Esai Berbasis Model 4D: Analisis Validitas, Reliabilitas, Daya Pembeda, dan Tingkat Kesukaran pada Evaluasi Pembelajaran . Cakrawala: Jurnal Pendidikan, 19(1), 30–38. https://doi.org/10.24905/cakrawala.v19i1.488
Section
Articles

References

Arikunto, S. (2018). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan ( 3rd ed.). Jakarta: Bumi Aksara.
Brookhart, S. M., & Mcmillan, J. H. (2020). Classroom Assesment and Educational Measurement. London and New York: Routlegde Taylor & Francis.
Cronbach, L. E. E. J. (1943). On Estimates of Test Reliability. The Journal of Educational Psychology, 34, 485–494.
Haladyna, T. M. (2011). Developing and Validating Multliple-Choice Test Items (3rd ed.). London and New York: Routlegde Taylor & Francis.
Haladyna, T. M., & Rodriguez, M. C. (2013). Developing and Validating Test. London and New York: Routlegde Taylor & Francis.
Hariyanto, B., Mz, I., & Su, W. (2022). 4D Model Learning Device Development Method of the Physical Geography Field Work Guidance Book. MATEC Web of Conferences, 05008, 0–3.
Hermawan, I. (2019). Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, Mixed Methode. Jakarta: Hidayatul Quran Kuningan.
Idrus. (2019). Evaluasi Dalam Proses Pembelajaran. Adaara: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 9(2), 920–935.
Kuder, G. . & R. M. . (1937). T h e T h e o r y of t h e E s t i m a t i o n of T e s t Re l i a b i l i t y. Psychometrika, 2(3), 151–160.
Priyadi, Rian.Suryanti, K. (2017). Pengembangan Instrumen Tes Pemahaman Konsep Hukum Gravitasi Universal. View Metadata, Citation and Similar Papers at Core.Ac.Uk Brought to You by CORE Provided by Portal Jurnal Elektronik Universitas Negeri Malang JRPF (Jurnal Riset Pendidikan Fisika), 2(2), 36–41.
Stanley, J. C. (1967). General and Special Formulas for Reliability of Differences. Journal of Educational Measurement, 4(4), 249–252.
Sudaryono. (2021). Metodologi Penelitian Kuantitatif,Kualitatif, dan Mix Method (2nd ed.). Rajawali Pers.
Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Sumaryanta. (2021). Model Pengembangan Tes. Cirebon: Confident
Thiagarajan, Sivasailam. Semmel, Dorothy S. Semmel, M. I. (1974). Instructional development for training teachers of exceptional children: A sourcebook. Bloomington,Indiana: University. https://doi.org/10.1016/0022-4405(76)90066-2
Tobin, M. A. (2024). Guide to Item Analysis. Schreyer Institute For Teaching Excellence, 1–6.
Wess, R., Klock, H., Siller, H.-S., & Greefrath, G. (2021). International Perspectives on the Teaching and Learning of Mathematical Modelling. Springer Nature Switzerland. http://www.springer.com/series/10093
Wright, B., & Panchapakesan, N. (1969). A Procedure for Sample-Free Item Analysis. Educational and Psychological Measurement. https://doi.org/10.1177/001316446902900102