PENGEMBANGAN MODEL BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK OUTBOUND UNTUK MENINGKATKAN KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI MAHASISWA

Main Article Content

Renie Tri Herdiani
Mulyani Mulyani

Abstract

Dalam kehidupan sehari-hari, komunikasi antar pribadi akan selalu terjadi tak terkecuali di lingkungan kampus. Tujuan penelitian ini untuk mengembangkan model bimbingan kelompok dengan teknik outbound yang efektif untuk meningkatkan komunikasi antar pribadi mahasiswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D), desain penelitian one group pretest and posttest. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model bimbingan kelompok teknik outbound untuk meningkatkan komunikasi antar pribadi mahasiswa yang efektif dikembangkan melalui 10 komponen dan lebih menekankan pada tahap kegiatan melalui the briefing dalam bentuk focus discussion. Kesimpulan bahwa layanan bimbingan kelompok mempunyai peran penting dalam mengembangkan kemampuan komunikasi antar pribadi mahasiswa terutama dengan teknik outbound sehingga perlu dikembangkan lagi dengan ide-ide yang lebih kreatif agar bisa digeneralisasikan.

Article Details

Section
Articles

References

De Vito, Joseph A. 2007. The Interpersonal Communication Book. USA: Pearson Education Inc.
Djamaluddin Ancok. 2007. Outbound Manajement Training. Yogyakarta : UII Press
Mugiarso, Heru,dkk. 2011. Bimbingan & Konseling. Semarang : UNNES PRESS.
Prayitno, 1995. Dasar-dasar Bimbingan Konseling. Jakarta: Rineka Cipta.
Prayitno dan Amti. 2004. Dasar-dasar Bimbingan Dan Konseling. Jakarta:
Rineka Cipta.
Romlah, Tatik. 2001. Teori dan Praktek Bimbingan Kelompok. Malang: Universitas Negeri Malang.
Sugiyo. 2005. Komunikasi Antar Pribadi. Semarang: UNNES PRESS
Sugiyono. 2005. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta
……….. 2010. Metode Penelitian Pendidikan(pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D).Bandung : alfabeta
Wibowo, Mungin Eddy 2005. Konseling Kelompok Perkembangan. Semarang : UPT UNNES Press.
Winkel, W. S. & M. M. Sri Hastuti. 2012. Bimbingan dan Konseling Di Institusi Pendidikan. Yogyakarta : Media Abadi.